Better experience in portrait mode.
Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan

Kisah Kehidupan Nabi Muhammad SAW, Inspirasi dan Pegangan di Masa Sulit

Kisah Kehidupan Nabi Muhammad SAW, Inspirasi dan Pegangan di Masa Sulit Ilustrasi Rasulullah Muhammad SAW (Foto: Shutterstock.com)

Dream – Tak ada manusia yang paling diinginkan manusia untuk dijumpai saat Hari Kiamat selain Nabi Muhammad SAW. Di hari pembalasan tersebut, Rasulullah menjadi sosok yang akan memberi syafaat kepada umatnya agar bisa mendapatkan balasan surga. 

Kehidupan, perilaku, dan keseharian Nabi Muhammad SAW telah sejak laman menjadi panutan umat Islam. Rasulullah adalah manusia paling mulia di bumi ini. Namun seperti manusia pada umumnya,  Nabi Muhammad juga harus menjalani kehidupan dengan berbagai ujian. 

Pengalaman Rasulullah saat menghadapi ujian hidup juga bisa dijadikan pelajaran bagi masyarakat yang saat ini tengah menghadapi Pandemik Covid-19. Menjadi sosok pribadi yang kuat dan pantang menyerah.

Belajarlah dari kisah Nabi Muhammad dan bagaimana beliau mengatasi setiap ujian yang diberikan.

Kesabaran dan Ketulusan Nabi Muhammad SAW

Kisah Nabi

Ketika Nabi Muhammad SAW diangkat menjadi Rasul, untuk menyampaikan wahyu kepada umatnya, beliau menghadapi begitu banyak kesulitan.

Orang-orang mulai menjauhi Nabi. Mengabaikan segala ajarannya. Seakan Nabi Muhammad dibuang dari kehidupan orang-orang tersebut. Namun beliau tidak pernah membalasnya.

Nabi Muhammad dengan segala kesabaran dan ketulusannya, tetap berusaha menyampaikan wahyu kepada mereka. Namun, Nabi Muhammad justru mendapat cemoohan dari kaum Quraisy sebagai balasannya.

Bahkan, kaum Quraisy menyiksa orang-orang yang mengikuti ajaran Nabi. Begitu sedihnya Nabi melihat orang-orang yang beliau kasihi disakiti.

Namun, Nabi Muhammad tak pernah membalas perbuatan kaum Quraisy. Nabi justru memohon kepada Allah SWT untuk dapat merubah kaum Quraisy.

Nabi Muhammad pun kembali di uji. Dua pilar dukungan beliau yaitu istri beliau Siti Khadijah dan paman beliau Au Thalib pun meninggal. Ini membuat Nabi begitu bersedih. Namun, Allah selalu melindungi dan menjaga Nabi Muhammad. Karena ketulusan dan kebersihan iman beliau.

Keputusan yang Mengubah Hidup

Ketika kehidupan Nabi Muhammad dalam bahaya, beliau harus bermigrasi. Beliau harus meninggalkan kota Mekah. Kota yang begitu beliau cintai.

Akhirnya beliau harus meninggalkan Mekah menuju Madinah untuk pergi berlindung. Dan untuk menjaga orang-orang yang mengikuti ajaran beliau.

Ketika di Madinah, Allah memberikan begitu banyak keberkahan kepada Nabi Muhammad. Beliau telah banyak mengalami kesulitan, namun beliau tetap bertahan. Dan terus menyampaikan ajaran beliau kepada umat. Dan berakhirlah kekufuran yang terjadi.

Hikmah dari Kisah Nabi Muhammad SAW.

Ilustrasi Berdoa

Ada banyak sekali hikmah yang dapat diambil dari kisah Nabi Muhammad SAW. karena beliau adalah teladan bagi seluruh umat.

Dimasa-masa sulit ini, berproseslah untuk terus belajar memperbaiki diri. Berpikirlah secara rasional sebelum mengambil setiap keputusan. Lakukanlah semuanya dengan penuh keikhlasan. Dan awali semuanya dengan niat yang tulus.

Diriwayatkan bahwa Umar bin Khattab mengatakan, aku mendengar Rasulullah SAW bersabda, “Semua amal perbuatan tergantung niatnya dan setiap orang akan mendapatkan sesuai yang ia niatkan. Barangsiapa yang berhijrah karena dunia yang ia cari atau wanita yang ingin ia nikahi, maka hijrahnya untuk apa yang ia tuju.” (HR. Bukhari)

(Sumber: aboutislam.net)

ATAU
Geser ke atas Berita Selanjutnya

Cobain For You Page (FYP) Yang kamu suka ada di sini,
lihat isinya

Buka FYP
Penuh Berkah, Inil Keistimewaan Malam Nuzulul Quran yang Penting Diketahui Umat Islam

Penuh Berkah, Inil Keistimewaan Malam Nuzulul Quran yang Penting Diketahui Umat Islam

Dengan mengetahui keistimewaan malam Nuzulul Quran, maka akan semakin termotivasi untuk melakukan amalan-amalan tersebut.

Baca Selengkapnya
80 Kata-Kata Mutiara Islam Inspiratif, Jadi Pencerahan dalam Menghadapi Hidup yang Penuh Lika-liku

80 Kata-Kata Mutiara Islam Inspiratif, Jadi Pencerahan dalam Menghadapi Hidup yang Penuh Lika-liku

Jangan sampai keimanan kita kepada Allah SWT pudar dan membuat kita jauh dengan-Nya.

Baca Selengkapnya
Doa Berbuka Puasa Sesuai Sunnah Lengkap, Dari Riwayat Sahabat Nabi SAW

Doa Berbuka Puasa Sesuai Sunnah Lengkap, Dari Riwayat Sahabat Nabi SAW

Berbuka puasa memiliki tata cara yang harus diikuti, salah satunya ialah membaca doa berbuka puasa sesuai sunnah.

Baca Selengkapnya
Kamu sudah membaca beberapa halaman,Berikut rekomendasi
video untuk kamu.
SWIPE UP
Untuk melanjutkan membaca.
Mukjizat Nabi Muhammad SAW Berbeda dengan Rasul Lainnya, Begini Penjelasan Quraish Shihab dan Gus Baha

Mukjizat Nabi Muhammad SAW Berbeda dengan Rasul Lainnya, Begini Penjelasan Quraish Shihab dan Gus Baha

Nabi Muhammad saw diutus oleh Allah SWT untuk seluruh umat manusia di dunia hingga akhir zaman kelak.

Baca Selengkapnya
Masyaallah! Inilah 20 Fakta Menarik Al-Quran yang Belum Banyak Diketahui Umat Islam

Masyaallah! Inilah 20 Fakta Menarik Al-Quran yang Belum Banyak Diketahui Umat Islam

Al-Quran tak hanya memuat tentang ajaran dan hukum-hukum Islam saja. Tetapi juga ada kisah-kisah para Nabi yang penuh hikmah.

Baca Selengkapnya
50 Quotes Nabi Muhammad yang Bijak dan Menggetarkan Jiwa

50 Quotes Nabi Muhammad yang Bijak dan Menggetarkan Jiwa

Setiap ajaran beliau adalah pembimbing umat Islam untuk tetap berada di jalan Allah SWT.

Baca Selengkapnya
60 Kata Ucapan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW yang Islami, Penuh Doa dan Menginspirasi

60 Kata Ucapan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW yang Islami, Penuh Doa dan Menginspirasi

Kata ucapan Isra Miraj Nabi Muhammad SAW berisi kalimat yang bijak dan penuh doa.

Baca Selengkapnya
Kisah Nabi Adam dan Siti Hawa yang Melanggar Larangan Allah SWT karena Bisikan Setan

Kisah Nabi Adam dan Siti Hawa yang Melanggar Larangan Allah SWT karena Bisikan Setan

Keberadaan Nabi Adam dan Siti Hawa di surga, diperintahkan Allah SWT agar tidak mendekati sebuah pohon.

Baca Selengkapnya