Dukungan yang paling dibutuhkan ibu tentunya berasal dari orang terdekat, yaitu ayah.
Reporter : Mutia NugraheniAda banyak hal yang bisa dilakukan ayah untuk mendukung ibu menyusui. Apa saja?
- Menemani istri dalam memperoleh informasi yang benar seputar menyusui
- Memberi dukungan kepada istri agar tetap semangat menyusui
- Memberikan pijatan di bagian punggung istri, agar merasa rileks dan membantu memperlancar ASI
- Lebih banyak menghabiskan waktu bersama buah hati
- Tidak takut untuk terlibat dan juga belajar dalam proses menyusui
- Memastikan bahwa istri memiliki asupan nutrisi yang cukup pada saat menyusui