Kondisi lemari yang berantakan bakal memicu stres.
Reporter : Mutia NugraheniDream - Lemari pakaian kondisinya kerap kali berantakan. Saat kita mencari pakaian malah justru kebingungan karena tumpukan yang tak beraturan. Apalagi biasanya lemari pakaian ukurannya tak terlalu besar.
Sahabat Dream juga mengalaminya? Tentu hal ini tak boleh dibiarkan. Penting untuk memahami cara menata pakaian yang rapi serta sedap dipandang mata.
Berikut kebiasaan buruk saat menata lemari pakaian seperti dikutip dari Dekoruma.